Kecelakaan Aneh, Mobil Terbalik dan Mendarat di Tengah Air Mancur

Kecelakaan mobil di air mancur taman kota
Sumber :
  • Dailymail
VIVAnews
Legislator Soroti Daya Beli Gen Z di Jakarta, Bisa Berkontribusi Besar Kendalikan Inflasi
– Kecelakaan mobil di kolam bundaran Hotel Indonesia memang kerap kali terjadi. Peristiwa serupa juga terjadi di sebuah taman kota Highland Park, Pittsburgh, Amerika Serikat.

Cekcok Hebat dan Bergumul di Kamar, Suami Sadis Ini Tega Bunuh Istri Pakai Obeng

Anehnya, taman tersebut letaknya tidak di tengah jalan raya seperti bundaran HI. Namun mobil nahas itu secara kebetulan mendarat dengan posisi terbalik tepat di tengah-tengah air mancur.
9 Menu Buka Puasa Unik dari Berbagai Negara, Bikin Ngiler dan Penasaran!


Dilansir
Dailymail
, Selasa 1 Oktober 2013, menurut kepolisian setempat, mobil itu melaju dari arah pintu masuk taman dengan kecepatan rendah.


Menurut saksi mata, Willie Phifer, saat kejadian mobil melaju dengan kecepatan hanya 50-65 km/jam kemudian menabrak bangku dan "terbang" dengan ketinggian 2 meter.


Para saksi mata di sekitar lokasi akhirnya membantu mengevakuasi sopir. Korban yang belum diketahui namanya langsung dibawa ke Rumah Sakit UPMC Presbyterian.


Belum diketahui bagaimana kondisinya saat ini, begitu juga penyebab pasti insiden tersebut. Sementara untuk mengangkut bangkai mobil dari air mancur dibutuhkan truk derek. (eh)

Halaman Selanjutnya
Halaman Selanjutnya